Biaya Kursus Di Kampung Inggris

Biaya kursus di Kampung Inggris berkisar mulai 20.000 hingga 1.500.000 untuk program pendidikan saja hingga yang paket pendidikan dengan english camp, selisih biaya dari yang termurah hingga ke yang termahal memang sangat jauh karena memang di Kampung Inggris Pare ada banyak lembaga yang masing-masing punya setandar biaya dan standar fasilitas yang berbeda-beda, namun demikian biaya rata-rata atau biaya kursus yang umum di berbagai lembaga di Kampung Bahasa Inggris adalah 150.000 hingga 200.000 perbulan.

Biaya Kursus Kampung Inggris

Program
Durasi
Biaya
Pertemuan
Grammar
2 Minggu
Rp. 35.000
s/d
Rp. 80.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Rp. 50.000
s/d
Rp. 125.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
1 Bulan
Rp. 80.000
s/d
Rp. 160.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Rp. 100.000
s/d
Rp. 175.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Speaking
2 Minggu
Rp. 35.000
s/d
Rp. 80.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Rp. 50.000
s/d
Rp. 125.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
1 Bulan
Rp. 80.000
s/d
Rp. 160.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Rp. 100.000
s/d
Rp. 175.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Pronunciation
2 Minggu
Rp. 80.000
s/d
Rp. 100.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Rp. 100.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
1 Bulan
Rp. 150.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Vocabulary
2 Minggu
Rp. 20.000
s/d
Rp. 100.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1x - 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Writing
1 Bulan
Rp. 140.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Pre TOEFL
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 100.000
s/d
Rp. 200.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
TOEFL
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 150.000
s/d
Rp. 300.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 3x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Pre IELT
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 100.000
s/d
Rp. 160.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
IELTS
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 125.000
s/d
Rp. 200.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Translation
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 100.000
s/d
Rp. 150.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Reading
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 65.000
s/d
Rp. 150.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1 x - 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Listening
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 65.000
s/d
Rp. 150.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1 x - 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.
Structure
2 Minggu
s/d
1 Bulan
Rp. 65.000
s/d
Rp. 150.000
Masuk Hari Senin - Jumat, 1 Hari 1 x - 2x Pertemuan, @ 1,5 Jam.


  • Data ini PIKIP (Pusat Informasi Kampung Inggris Pare) peroleh pada tanggal 1 Maret 2013.
  • Daftar biaya ini adalah biaya untuk sebagian besar lembaga kursus di kampung inggris yang diantaranya adalah: Lembaga BEC, Elfast, Mahesa, Hec, Rhima, Nano, Beswan, Logico, Smart, Access-es, Daffodils, Be Friend, Peace, Interpeace, Unesco, Evergreen, Kresna, Global, Eecc, Maestro, Pare-Dise, Hervard, Liberty, Fee Center, English One, Cherry, Alfalfa, Marvelous, Dc2, Piramid, Unicef, Test, Best, Mr.Bob, Webster, Melbourne, Ontel, Ilustrious, Delta, Neinty Nine, Universal English, Story, Amazing, Genta, Eminance, Asset, The Wish, SE, Surya English, Eace, Voice, Ikba Korea, Able n Final, Sakina, Wallstreet, Oxford, Zeal, Ocean, Exelent, Dec, Briliant, Bentana, American Web, RnB, Awarnes, Sakura, Wtc, Fit Center dan beberapa lembaga lainnya.

Admin
Admin Tertarik pada dunia pendidikan, karena melalui pendidikan manusia bisa menggapai impiannya, dan menjadi pendidik adalah tugas paling mulia.

Posting Komentar